The Story of Indonesian Heritage

Sepeda Motor Daimler



 

Konstruksi pertama dirancang oleh seorang Jerman bernama Gottlieh Daimler (1834-1900) sehingga sering disebut juga Sepeda Motor Daimler. Setirnya seperti sepeda biasa, pada pegangan sebelah kanan dilengkapi dengan alat untuk rem depan, sedangkan alat lain dihubungkan dengan silinder di bawahnya yang merupakan alat pengatur gas. Mesin digerakkan dengan tenaga uap yang dihasilkan dengan memanaskan tabung yang berisi air selama 20 menit sampai mesinnya menyala. Kendaraan ini dapat mencapai kecepatan 30 km/jam. ***
Share:

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Terpopuler

Mutiara Kekunaan

Diberdayakan oleh Blogger.

Label

Blog Archive

Label

Statistik Blog

Sahabat Kekunaan

Hubungi Kami